Rabu, 23 Mei 2012

Super Junior Memukau 25ribu Fans di Konser Google

Super Junior tampil untuk ‘MBC Korean Music Wave in Google’ di Mountain View, California.
Bintang Asia Super Junior mengambil langkah pertama untuk menjadi bintang di Amerika juga.

Super Junior menghiasi panggung malam di kantor pusat Google, Mountain View untuk ‘MBC Korean Music Wave in Google’ yang tampil kedua dari terakhir untuk memberikan penampilan yang terbaik.
Super Junior tampil dengan 3 lagu hits mereka, yaitu ‘Superman‘, ‘Mr.Simple‘ dan ‘Sorry Sorry‘ mereka membuat 25 ribu fans terpukau.
Super Junior menerima teriakan paling keras dari para penonton. Mereka tampaknya sangat populer diantara Cina Amerika dan siswa internasional.
Grup yang terdiri dari 9 anggota adalah pemandangan yang hampir langka terlihat, bahkan di seluruh dunia. Penampilan yang maksimal dari Super Junior dengan suara dan beat yang keras, dan koreografi yang tampaknya diakui sebagai salah satu penampilan paling mengesankan dari acara.
Setiap anggota Super Junior bergantian memperkenalkan diri, namun cukup sedih tidak terlihatnya Siwon dan para fans yang tidak datang ke acara. Ini akan lebih baik jika Siwon ikut menghadiri acara dimana banyak penggemar telah menyatakan berkesan dengan penampilan mereka.
Penampilan yang satu ini lebih bermakna walaupun hanya sekadar tampil selama 15 menit, tetapi itu diadakan di kantor pusat Google di depan banyak orang non-Korea serta disiarkan di seluruh dunia.


Credit: kpopstarz
Posted by: minozone.blogspot.com


Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Welcome ^^

 

My Zone :) Design by Insight © 2009